6 Solusi Pencahayaan Rak untuk Display Produk Lebih Menarik!

Pernah merasa display produk yang sudah disusun dengan rapi, tetapi tidak menarik perhatian pengunjung sama sekali? Bisa jadi masalahnya bukan pada penataan produk, melainkan pencahayaan rak yang kurang optimal. Padahal, pencahayaan pada display produk menjadi bagian penting yang perlu untuk diperhatikan. Pencahayaan yang dibuat pada rak tidak hanya soal penerangan saja. Tetapi, lebih dari sekedar […]